Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB

Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB
Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB - Akses internet pada saat ini sudah menjadi kebutuhan wajib dari setiap para pengguna smartphone.

XL Axiata yang merupakan salah satu operator yang ada di Indonesia sudah menawarkan berbagai macam pilihan paket Internet XL.

Yang dimana pilihan paket internet terbaru dari XL Axiata ini sudah disesuaikan dengan kebutuhan dari setiap para pelanggannya.

Tak hanya memberikan kuota utama saja namun bisa juga memberikan bonus kuota pada beberapa paket yang sudah ditawarkan.

Misalnya saja, sudah terdapat bonus kuoya YouTube yang pada saat ini hadir untuk setiap para pelanggannya yang rutin melakukan streaming video pada aplikasi YouTube.

Bahkan juga sudah terdapat paket unlimited XL yang digunakan untuk mengakses beberapa aplikasi video conference kepada para pelanggan yang memang sedang menjalani aktivitas dari rumah saja.

Pastinya anda sudah sangat penasaran dengan paket internet dari perusahaan dengan ciri khas warna biru yang satu ini bukan.

Oleh karena itu, diisni kami akan memberikan rekomendasi paket internet XL yang sangat murah dengan jumlah kuota yang sangat banyak untuk anda.

Sebagai salah satu provider yang sangat populer di Indonesia, kini XL Axiata sudah hadir dengan berbagai macam layanan untuk para penggunanya seperti Telepon, SMS dan juga kuota internet.

Yang dimana berdasarkan dari informasi yang sudah berhasil kami dapatkan dari lamarn resmi kominfo ini, bahwasanya pada tahun 2018 lalu jumlah pengguna dari provider XL ini sudah berhasil mencapai 45 juta.

Bahkan yang jauh lebih menariknya lagi, XL sendiri sudah merupakan salah satu layanan yang paling banyak diminati oleh para penggunanya yaitu paket internet XL murah.

Sementara itu, salah satu dari layanan paket yang lumayan menarik perhatian dari setiap para penggunanya adalah paket XL sebesar 20GB yang sudah ditawarkan dengan harga yang lumayan terjangkau hanya Rp. 35 ribu saja.

Namun, meskipun seperti itu masih terdapat banyak juga paket murah lainnya yang memang sudah ditawarkan oleh pihak XL dan bisa anda pilih sesuai dengan kebutuhan anda sendiri.

Mungkin diantara sebagian dari para penggunanya masih ada yang belum mengetahui bagaimana cara untuk melakukan pendafatran paket XL tersebut? Jangan khawatir karena kami akan membahasnya pada kesempatan kali ini.

Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB

Untuk lebih jelasnya, silahkan anda bisa langsung saja simak ulasan mengenai Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB yang memang sudah kami sediakan untuk anda di bawah ini sampai selesai yaa gess yaa!!!

1. Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB Melalui Kode Dial *123#

Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB
Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB Melalui Kode Dial *123#
Cara atau metode pertama yang bisa anda lakukan atau gunakan untuk melakukan pendafatran paket internet XL 20GB 35RB adalah dengan melalui kode dial up.

Hanya dengan melalui dial up ini, maka anda sudah tidak perlu lagi memiliki kuota internet yang aktif, namun sebelum itu anda harus memastikan bahwasanya anda mempunyai pulsa yang cukup untuk membeli paket internet tersebut.

Bila sudah ada kuota dan juga pulsa, maka anda hanya tinggal mendaftarkan paket tersebut supaya bisa digunakan untuk berselancar pada dunia maya.

Silahkan anda bisa langsung saja simak langkah-langkah mengenai Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB melalui kode dial up yang bisa langsung anda terapkan, yaitu sebagai berikut:
  • Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah dengan membuka menu Panggilan atau Dial Up yang memang sudah tersedia dalam perangkat anda.
  • Setelah itu, anda tinggal memasukkan kode dial up *123# pada papan tombol, dan lanjutkan dengan klik opsi Call atau Panggil.
  • Dengan begitu, maka anda akan bisa langsung melihat daftar paket internet XL yang bisa dibeli.
  • Selanjutnya anda hanya tinggal memilih salah satu dan menyelesaikan pembayaran paket tersebut dengan menggunakan pulsa yang anda miliki.
  • Maka dengan begitu anda akan mendapatkan notifikasi SMS pemberitahuan apabila proses aktivasi paket internet XL sebesar 20GB 35RB sudah berhasil diaktifkan.
  • Selesai dech!!!
Sangat amat mudah sekali bukan cara yang bisa langsung diterpkan dalam melakukan proses pendaftaran paket internet XL dengan melalui dial up.

2. Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB Menggunakan Aplikasi E-Wallet

Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB
Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB Menggunakan Aplikasi E-Wallet
Bukan hanya bisa melakukan pendaftaran melalui e-commerce saja, melainkan anda juga bisa melakukan pendaftaran paket internet dengan menggunakan aplikasi e-wallet atau dompet digital.

Yang dimana, pada saat ini karena semakin canggihnya teknologi sudah terdapat banyak sekali pilihan aplikasi yang tersedia dan bisa dengan mudah digunakan seperti OVO, GoPay, DANA dan masih banyak lagi yang lainnya.

Silahkan anda bisa langsung saja simak langkah-langkah mengenai Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB menggunakan aplikasi e-wallet yang bisa langsung anda terapkan, yaitu sebagai berikut:
  • Pertama-tama yang harus anda lakukan adalah dengan memastikan bahwasanya saldo anda pada aplikasi Dompet Digital seperti OVO ataupun DANA mencukupi yaa guys.
  • Apabila saldo yang anda miliki cukup, maka anda tinggal membuka aplikasi dan pilihlah menu Paket Data.
  • Kemudian, lanjutkan dengan memasukkan nomor XL.
  • Selanjutnya anda tinggal memilih paket internet XL yang sesuai dengan kebutuhan anda.
  • Lalu, anda bisa mengecek informasi pembelian seperti kuota dan juga masa aktif yang dimilikinya.
  • Dilanjutkan dengan mengklik tombol Konfirmasi.
  • Lanjut anda tinggal memilih metode pembayaran yang memang sudah tersedia, bila anda sudah menentukan metode pembayaran yang akan digunakan silahkan klik Bayar.
  • Maka dengan begitu, anda hanya tinggal menunggu sampai dengan notifikasi pembelian paket XL sudah berhasil dilakukan.
  • Selesai dech!!!
Mudah sekali bukan cara yang bisa langsung anda terapkan dalam melakukan proses pendaftaran paket internet XL hanya dengan menggunakan aplikasi e-wallet.

3. Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB Menggunakan Aplikasi MyXL

Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB
Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB Menggunakan Aplikasi MyXL
Semua operator yang ada di Tanah Air ini pastinya sudah mempunyai aplikasi digital untuk bisa memberikan kemudahan untuk setiap para pelanggannya.

Disini kami sudah mengulas beberapa diantaranya, dan pada saat ini merupakan waktunya untuk aplikasi MyXL yang disebut sebagai layanan Self-care dari XL.

Sudah bisa dilihat sendiri dari nama yang sudah digunakan, tentu saja hal tersebut sama dengan aplikasi lainnya yang difungsikan untuk memberikan sebuah kemudahan informasi kepada para pelanggan.

Para pengguna tagline self-care akan merasa pas untuk aplikasi MyXL ini, dikarenakan bukan hanya bisa memberikan informasi mengenai pulsa ataupun layanan dari operator saja, namun para pengguna juga bisa melakukan pembelian pulsa ataupun mengikuti paket layanan operator yang sudah dikemas dalam menu aplikasi, sehingga hal tersebut akan terkesan melayani diri sendiri.

Tidak hanya itu saja, karena anda juga bisa melakukan pendaftaran paket internet melalui aplikasi MyXL yang bisa langsung diunduh secara gratis pada Google Play Store atau App Store.

Silahkan anda bisa langsung saja simak langkah-langkah mengenai Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB dengan menggunakan aplikasi MyXL yang bisa langsung anda terapkan, yaitu sebagai berikut:
  • Tahap pertama yang harus anda lakukan adalah download aplikasi MyXL melalui link yang sudah kami sediakan berikut ini (Download Aplikasi MyXL untuk Android) (Download Aplikasi MyXL untuk iPhone).
  •  Silahkan anda bisa langsung saja melakukan penginstallan aplikasinya ke dalam masing-masing perangkat smartphone yang anda gunakan.
  • Apabila aplikasinya sudah berhasil terpasang dengan baik, silahkan anda tinggal buka aplikasi MyXL tersebut.
  • Sebelum bisa mengaksesnya, anda akan diminta untuk melakukan pendaftaran atau registrasi pada aplikasi MyXL dengan memasukan nomor handphone XL anda.
  • Setelahnya anda hanya tinggal klik menu Paket dan carilah paket internet XL murah yang anda inginkan apabila anda sudah berhasil masuk ke dalam halaman utamanya yaa guys.
  • Selanjutnya, anda tinggal menyelesaikan pembayaran dengan menggunakan salah satu dari beberapa metode pembayaran yang sudah disediakan.
  • Bila prosesnya sudah berhasil, maka anda akan langsung mendapatkan sebuah pesan notifikasi dari XL yang dikirimkan melalui XL.
  • Selesai dech!!!
Bagaimana, sangat mudah sekali bukan cara yang bisa langsung anda terapkan dalam melakukan proses pendaftaran paket XL sebesar 20GB dengan harga Rp. 35 ribu rupiah saja.

Akhir Kata

Itulah dia semua penjabaran mengenai cara daftar paket xl 20gb 35rb yang bisa kami berikan untuk anda terapkan langsung dengan sangat mudah loh guys.

Silahkan anda bisa memilih salah satu dari beberapa cara atau metode yang sudah kami sediakan di atas, gunakanlah cara yang menurut anda memang paling mudah untuk dilakukan.

Tenang saja, karena setiap cara yang sudah kami berikan mempunyai langkah yang sangat mudah untuk dilakukan, sehingga bagi anda yang masih pemula tidak akan kebingungan.

Selesai sudah segala macam penjabaran pada artikel kali ini yang bisa kami berikan untuk anda, sekian dan semoga bermanfaat untuk anda dan selamat mencoba yaa gess yaa.
Maswandi Praktisi Teknologi dan editor di Teknologi Media.

Belum ada Komentar untuk "Cara Daftar Paket XL 20GB 35RB"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel